Desa Cidahu Salurkan BST Kemensos Tahap 3

Desa Cidahu Salurkan BST Kemensos Tahap 3

Sukabumi, infokowasi.com – Bertempat di Aula Kantor Desa Cidahu, hari ini Petugas Kantor Pos Cabang Cicurug didampingi Pemerintah Desa Cidahu menyalurkan BST Kemensos Tahap 3 untuk 374 KPM, masing masing KPM mendapat bantuan sebesar Rp. 600.000′-

Desa Cidahu Salurkan BST Kemensos Tahap 3

Hasil pemantauan infokowasi.com proses penyaluran yang dibantu Babinmas dan Babinsa berlangsung dengan tertib dan lancar karena disiplin sesuai dengan nomor antrian masing-masing.

Kepala Desa Cidahu H. Asep Saepul Parlan berharap Bantuan Sosial Tunai (BST) tahap ketiga ini bisa meringankan beban Ekonomi masyarakat karena dampak dari Covid-19.

Kepala Desa berharap masyarakat desa Cidahu bisa beradaptasi dalam menghadapi New Normal, singkatnya.

Desa Cidahu Salurkan BST Kemensos Tahap 3

Di tempat yang sama, Mimin seorang penerima manfaat merasa bersyukur mendapat bantuan ini karena uang Bansos ini selain untuk kebutuhan makan dan minum juga akan dimanfaatkan untuk modal usaha supaya bermanfaat untuk jangka panjang, pungkasnya.

Laporan : Cecep S
Editor : Wandi

Print Friendly, PDF & Email

Redaksi : redaksi@infokowasi.com


Marketing : marketing@infokowasi.com

Artikulli paraprakMendikbud Nadiem Makarim: Kota Sukabumi akan Menjadi Percontohan Nasional dalam KBM Tatap Muka di masa Pandemi Covid-19
Artikulli tjetërDi Masa AKB Proses Belajar Masih Daring, SEKDA Minta Terus Dimonitor

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini