Persiapan HUT KOWASI XI 2021, Kita Ciptakan Satu Rasa Dan kebersamaan

Cicurug – Rapat pertama dan persiapan menjelang hari ulang tahun lembaga komunitas wartawan sukabumi KOWASI yang ke sebelas tahun, kali ini di laksanakan di Kantor Sekertariat media online matanusa.net, Perum gedung Putih Jalan Purwasari desa Purwasari kecamatan Cicurug kabupaten Sukabumi Selasa, 31/07/2021.

Dalam acara tersebut hadir beberapa anggota kepengurusan dari berbagai media cetak dan online yang tergabung di lembaga KOWASI, Komunitas Wartawan Sukabumi, yang kebetulan masing-masing sudah di bentuk kepanityaan dalam persiapan hari ulang tahun Kowasi kali ini.

Ketua panitya Dodi Suryadarma dari Redaksi Matanusa.net, dalam sambutan nya mengajak semua anggota untuk sungguh sungguh dalam persiapan HUT kowasi tersebut, yang rencananya akan di laksanakan diwilayah Cimalati Cicurug,

“kita akan musyawarahkan dulu tentang tempat yang akan dilaksanakan, makanya kita sengaja mengadakan rapat persiapan dulu. termasuk kebutuhan akumulasi anggaran, karena rentetan acara nanti bukan hanya ke poko inti ulang tahun tetapi untuk santunan anak yatim jompo dan yang lain lainnya”, tutur Dody. alhamdulilah dalam rapat kali ini semua bisa memahami karena melihat dari anggaran mungkin diadakan donatur dari anggota, acara ini dari kita ,oleh kita dan untuk kita, ungkapnya,

Yudi Suyudi Ketua Komunitas Waratwan Sukabumi (KOWASI), membenarkan kali ini diadakan rapat persiapan untuk menjelang HUT kowasi, dia juga mengajak kepada semua anggota yang hadir, agar bisa menjaga kredibilitas lembaga, dan harus bisa menciptakan satu kebersamaan, mudah mudahan di acara HUT nanti ada dalam perlindungan Allah Swt.

Ditambahkannya, masa pandemi saat ini mungkin patut kita hargai , aplagi kita akan merayakan hari ulang tahun, tapi alhamdulilah Sukabaumi sudah di level 2, dan mudah mudahan di acara kita nanti sudah tidak ada level level lagi dan berharap semua sudah tidak ada, pungka nya, utamnya kita pakai Prokes yang ketat, satu hak yang harus di garis bawahi bahwa acara HUT Kowasi XI ini akan bersinergi dengan Relawan Ruang Peduli, imbuhnya.

Wahyu /Red

Print Friendly, PDF & Email

Redaksi : redaksi@infokowasi.com


Marketing : marketing@infokowasi.com

Artikulli paraprakPeringati HUT Ke – 73 Polisi Wanita Tingkat Polres Sukabumi tahun 2021 Ribuan Barang Bukti Miras Dimusnahkan
Artikulli tjetërKelola Sampah 905.52 Ton/Tahun, Bank Sampah Dan TPS 3R Di Kab.Sukabumi Tumbuh

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini